Sunday, December 18, 2011

Ponsel Mito TV

Ponsel Mito TV kini bisa didapatkan pada Mito 808. Yupz, handphone yang masih setia menggandeng pesulap Limbard sebagai Brand Ambassadornya telah menyelipkan fitur tersebut kedalam ponselnya.



Berbekal layar TFT capacitive touchscreen seluas 3.5 incih dan balutan warna merah menyala membuatnya semakin tampil percaya diri. Terang saja, selain memiliki fitur yang dapat dinikmati kapanpun, gadget lokal itu juga menawarkan kemudahan dalam menggunakannya yakni tinggal sentuh saja visualnya.

Sangat berbeda dengan Nokia Lumia 710, kalau handphone ini sudah didukung oleh OS nan canggih. Sedangkan Mito tidak sama sekali. Namun begitulah kebanyakan ponsel lokal, jadi para masyarakat pada umumnya pun sangat menyadari.

Kebanyakan memang brand lokal menggandrungi produknya dengan fitur TV, namun pada Mito ini sangat bertolak belakang, karena ia memiliki teknologi proyektor yang terletak dibelakang punggungnya. Proyektor sendiri berguna untuk menahan handphone ketika ditegakkan, dan biasanya itu digunakan pada saat menonton televisi pada Mito 808.


0 comments:

Post a Comment

 
Design by Yudza Nyud | Bloggerized by yudzaNyudzer - Android Phone Themes | Yosef Enda